Project Manager (Tambang Batu Bara)
PT. Senantiasa Maju BersamaDESKRIPSI PEKERJAAN
Tanggung Jawab :
Mengawasi dan memantau semua kegiatan pertambangan, seperti planning tambang & produksi.
Teliti dalam perencanaan tambang, pengawasan pelaksanaan penambangan dan evaluasi pencapaian target.
Mengontrol dan memantau aktivitas semua kontraktor.
Mengontrol pelaksanaan penambangan sesuai dengan spesifikasi, budget, dan waktu.
Mengawasi pelaksanaan program pembangunan di lapangan.
Menguasai management project, optimasi ratio pemakaian BBM, staffing, efisiensi penggunaan alat berat, analisa biaya, profit/loss, planning & schedulling, serta administrasi project.
Persyaratan :
Usia maksimal 45 tahun.
Pendidikan minimal S1 Teknik Pertambangan / Teknik Geologi.
Memiliki pengalaman kerja di tambang.
Pengalaman minimal 5 tahun dibidangnya.
Lulus dan bersertifikat POP, POM.
Mempunyai pengetahuan tentang software pertambangan.
Memiliki sikap berorganisasi yang baik dan ketrampilan pemecahan masalah.
Memiliki jiwa kepemimpinan dan adaptasi yang baik, serta kemampuan komunikasi yang baik.
Bekerja keras, memiliki jiwa kepemimpinan, bertanggung jawab serta mempu bekerja secara team.
Bersedia ditempatkan di Job Site Mining Project.
Alamat
Margomulyo Indah I Blok A No 15 Surabaya
GAMBARAN PERUSAHAAN
Waktu Proses Lamaran
Lebih dari 2 minggu
Industri
Umum & Grosir
Nomor Telepon
62-31-7481720
Ukuran Perusahaan
51 - 200 pekerja
Waktu Bekerja
Monday - Saturday
Gaya Berpakaian
Uniform
Tunjangan
Mess, Kesehatan
Bahasa yang Digunakan
Bahasa Indonesia
INFORMASI PERUSAHAAN
PT. Senantiasa Maju Bersama adalah perusahaan jasa konsultan perdagangan batubara (coal trading), dengan konsep pelayanan terpadu dalam bisnis batubara di Kalimantan Selatan, seperti menggabungkan tugas dan kinerja pertambangan, pemanfaatan tambang batubara, komersialisasi produk konsultasi batubara, transportasi, pemasaran dan operasional.
MENGAPA BERGABUNG DENGAN KAMI?
VISI :
Menjadi perusahaan perdagangan batubara (coal trading) dan pertambangan (coal mining) yang berkualitas dalam pengelolaan dan
pemasaran hasil tambang.
MISI :
Menjalin kemitra kerjasama yang baik dengan konsumen.
Mengembangkan posisi strategis perusahaan dalam industri pertambangan dan perdagangan batubara.
Memelihara posisi strategis perusahaan dalam industri pertambangan dan perdagangan batubara.
>> Apply Disini
Manfaat Software Pertambangan Nikel adalah industri yang membutuhkan integrasi sistem timbal balik untuk mendukung kesuksesan bisnis. Dengan sistem yang baik, bisnis Anda dapat berkembang dengan cepat dan menguntungkan. Jangan biarkan bisnis pertambangan Anda mandek hanya karena manajemen operasi yang tidak memadai yang tidak menggunakan sistem!
ReplyDelete